Sunday, November 7, 2010

DNS Server dan Web Server dengan SUSE 11.1

Langkah awal dalam membuat DNS adalah menyetting IP Address yang dapat dilakukan dengan masuk Yast> Networ Device> Network Setting

Dengan rincian:

Eth0 : 202.210.220.2/29

Eth1 : 192.168.20.1/24 (digunakan untuk DNS)

Domain yang akan dibuat: wagiono.com

Langkah-langkah pembuatan DNS:

1. Pastikan Firewall dan Software Repositories sudah nonaktif.

2. Install paket Bind: # yast -i bind

3. Edit konfigurasi file named: # vi /etc/named.conf

Beri tanda pagar pada:

include “/etc/named.conf.include”; รจ # include “/etc/named.conf.include”;

4. Cari zone list dan tambahkan zone seperti yang becetak tebal:

zone “localhost” in {

type master;

file “localhost.zone”;

};

zone “0.0.127.in-addr.arpa” in {

type master;

file “127.0.0.z0ne”;

};

zone “wagiono.com” in {

type master;

file “forward”;

};

zone “20.168.192.in-addr.arpa” in {

type master;

file “reverse”;

};

(simpan file dengan cara tekan tombol ESC lalu ketik “:wq”, tekan Enter)

(untuk domain “wagiono.com” dan file: “forward” serta “reverse” sesuai keinginan)

5. Edit file resolv.conf untuk pengarahan pencarian domain tersebut: # vi /etc/resolv.conf

Tambahkan pada bagian paling bawah dan simpan,:

search wagiono.com -------------------------ร  pengarahan pencarian pada domain

domain wagiono.com ---------------------------ร  domain

nameserver 192.168.20.1 -------------------------ร  IP untuk domain kita

6. Masuk ke directory utama file zona forward dan reverse: # cd /var/lib/named

7. Kopi file zona forward (localhost.zone) dengan nama yang sudah dtulis di list tadi (forward)

# cp localhost.zone forward

Edit file dan simpan :


8. Kopi file zona reverse (127.0.0.zone) dengan nama yang sudah dtulis di list tadi (reverse)

# cp 127.0.0.zone reverse

Edit file dan simpan:



9. Start named: # rcnamed start

Restart named: #rcnamed restart

10. Lakukan pengecekan di computer server dulu, dengan perintah:

# nslookup, ketikkan domain, subdomain yang telah kita buat serta IP kita.

11. Jika behasil, cek di computer client. Dengan cara nslookup dan ping di cmd (Windows operating System).


Langkah-langkah pengaturan Web Server dengan Lampp 1.7:

1. ekstrak lamp:

Jika masih ada pada flashdisk, mount dulu:

# mount /dev/sdb1/ /media/

Lalu ekstrak: # tar zxvf xamp-linux-1.7.tar.gz –C /opt/

2. Start lamp: # /opt?lampp/lamp/ start

Restart: # /opt/lampp/lamp/ restart

3. Edit file httpd.conf: # vi /opt/lamp/etc/httpd.conf

4. Edit pada ServerName

ServerName default ====รจ ServerName wagiono.com

5. Restart lamp.

6. cek di webbrowser computer client, ketik: http://wagiono.com/




read more...